Customer Service :

085655210834

Form Order : Nama + Alamat + Nama Produk + Qty/Jumlah

Cara menghilangkan ketombe secara alami dengan madu



Tips menghilangkan ketombe dengan madu, cairan yang dihasilkan lebah ini mengandung vitamin A, B kompleks, C, D, E, beta karoten, zat besi, magnesium, kalium, kalsium dan fosfor. Semua bahan itu berguna untuk rambut. Menggunakan madu untuk rambut bukan saja mampu menghilangkan ketombe, namun juga mampu mencegah kerontokan rambut dan membuat rambut jadi kuat dan sehat. Untuk cara penghilang ketombe yang ampuh dengan memakai madu ini, kita campur madu dengan air. Perbandingannya 90 persen madu, 10 persen air. Lalu oleskan madu pada kulit kepala dan pijat-pijatkan sekitar 3 menit setiap hari. Setelah itu tak perlu buru-buru membilasnya. Namun kita perlu diamkan kurang lebih 3 jam. Lakukan terapi ketombe ini setiap hari. Dalam dua minggu, rasa gatal di kulit kepala dan ketombe pun akan menghilang.

0 komentar:

Posting Komentar